rajaseo
Ini Perbandingan iPhone 12 Pro Max vs iPhone 13 Pro Max

Ini Perbandingan iPhone 12 Pro Max vs iPhone 13 Pro Max

8 Sep 2024
530x

Tertarik untuk membeli iPhone atau beralih menggunakan iPhone? Nggak perlu khawatir karena kamu bisa mempertimbangkan seri iPhone Pro Max yang kece banget. Hanya saja kebanyakan orang bingung membedakan iPhone 12 Pro Max dan iPhone 13 Pro Max. Biar nggak salah perhatikan review iPhone 12 pro max vs iPhone 13 pro max.

Review Perbandingan iPhone 12 Pro Max vs iPhone 13 Pro Max

iPhone memang selalu konsisten dalam membuat desain ponselnya sehingga nggak heran kalau banyak orang yang kesulitan untuk membedakannya. iPhone 12 pro max dan iPhone 13 pro max kira-kira bagusan yang mana? Keduanya memiliki desain yang ciamik dengan ukuran dimensi yang sama hanya saja untuk iPhone 13 pro max memiliki berat lebih ringan sekitar 240 gram.

Kemudian untuk layar yang digunakan keduanya menggunakan tipe sama yakni Super Retina XDR OLED begitu juga dengan ukurannya sekitar 6.7 inci. Nggak ketinggalan juga dengan resolusinya sekitar 1284 x 2778 pixels sehingga bakalan sama-sama nyaman dan tajam ketika digunakan. Layar ini bakalan lebih aman untuk mata.

Berikutnya tentang performa yang mampu diberikan juga sama berdasarkan komponen otak yang ada di dalam ponselnya. Keduanya menggunakan sistem operasi iOS 15, up to iOS 15.6, planned upgrade to iOS 16. Sementara untuk chipsetnya berbeda seri dimana iPhone 13 pro max menggunakan tipe Apple A15 Bionic (5 nm) lebih tinggi dibandingkan iPhone 12 pro max.

Selanjutnya adalah mengenai kameranya, keduanya sama-sama dibekali dengan tipe kamera utama berupa quad begitu juga dengan resolusinya sekitar 12 MP untuk semuanya. Begitu juga dengan kamera utamanya yang menggunakan tipe ganda yang memiliki resolusi sekitar 12 MP. Sehingga cocok banget hasil jepretannya yang jernih dan tajam.

Perbandingan Fitur Desain iPhone 12 Pro Max vs iPhone 13 Pro Max

Perbandingan pertama yang perlu kamu tahu dari iPhone 12 Pro Max vs iPhone 13 Pro Max adalah mengenai desainnya. iPhone memang memiliki desain yang selalu konsisten dan kekinian begitu juga yang digunakan pada iPhone 12 Pro Max dan iPhone 13 Pro Max. Keduanya punya ukuran dimensi yang sama sementara untuk beratnya lebih ringan iPhone 13 yakni sekitar 240 gram saja.

Pilihan warna yang diberikan berbeda antara keduanya dimana untuk iPhone Pro Max 12 memiliki pilihan berupa Silver, Graphite, Gold dan Pacific Blue. Sementara untuk iPhone Pro Max 13 pilihannya berupa Graphite, Gold, Silver, Sierra Blue dan Alpine Green.

Perbandingan Fitur Kinerja iPhone 12 Pro Max vs iPhone 13 Pro Max

Performa yang diberikan oleh keduanya juga canggih banget baik dari sisi CPU, GPU sampai dengan chipset yang digunakannya. iPhone 12 Pro Max dibekali dengan tipe Apple A14 Bionic (5 nm) untuk chipset sementara Apple GPU (4-core graphics) untuk GPUnya. Sementara untuk iPhone 13 Pro Max sudah menggunakan tipe di atasnya.

Chipsetnya berupa Apple A15 Bionic (5 nm) begitu juga dengan GPU berupa Apple GPU (5-core graphics).
Perbandingan Fitur Kamera iPhone 12 Pro Max vs iPhone 13 Pro Max

Perbandingan kedua yang perlu kamu tahu adalah dari sisi kamera yang digunakan. iPhone 12 Pro Max dan iPhone 13 Pro Max memiliki dua tipe kamera yang berbeda di bagian depan dan belakangnya. Kamera depannya sama-sama memiliki ukuran resolusi sekitar 12 MP, f/2.2, 23mm (wide), 1/3.6 begitu juga dengan pengaturan penting di dalamnya.

Sementara untuk bagian belakangnya menggunakan tipe quad dengan masing-masing resolusi sekitar 12 MP, f/1.5, 26mm (wide), 1.9m, dual pixel PDAF, sensor-shift OIS, 12 MP, f/2.8, 77mm (telephoto), PDAF, OIS, 3x optical zoom, 12 MP, f/1.8, 13mm, 120 (ultrawide), PDAF dan TOF 3D LiDAR scanner (depth).

Perbandingan Fitur Daya Tahan Baterai iPhone 12 Pro Max vs iPhone 13 Pro Max

Perbandingan selanjutnya yang perlu kamu tahu adalah daya tahan baterainya. iPhone 12 Pro Max memiliki daya tahan baterai sekitar 3687 mAh. Nggak cuma itu Hpnya juga dibekali kecepatan pengisian daya sekitar 22W. Pengisiannya bakalan cepat sekitar 30 menitan saja. Kemudian untuk iPhone 13 Pro Max punya kapasitas lebih besar yakni sekitar 4325 mAh dan kecepatan pengisian daya sekitar 27W.

Perbandingan Fitur-Fitur Lain iPhone 12 Pro Max vs iPhone 13 Pro Max

Kedua ponselnya sama-sama dibekali dengan fitur yang sangat menunjang untuk kebutuhan penggunanya. Beberapa di antaranya adalah sambungan dan fitur lain yang cocok untuk kebutuhan keseharianmu seperti halnya ketahanan sampai dengan memorinya.

Sudah memutuskan untuk membeli iPhone 12 Pro Max atau iP 13 Pro Max? Penasaran sama harga iPhone 12  Pro Max? yuk langsung cek ke Jagofon aja! Jagofon bukan toko, melainkan marketplace HP dan gadget bekas Indonesia yang memberikan pengalaman baru bagimu dalam membeli HP impian yang berkualitas. Jangan khawatir, semua produk Jagofon sudah lolos tes 90+ titik fungsi dan terjamin kualitasnya.

Berita Terkait
Baca Juga:
Antara Jurusan IPA dan IPS di SMA: Mana yang Tepat?

Antara Jurusan IPA dan IPS di SMA: Mana yang Tepat?

Pendidikan

27 Jul 2023 | 442

Perawatan Alami Agar Kulit Bersih dan Sehat

Perawatan Alami Agar Kulit Bersih dan Sehat

Kecantikan

25 Jan 2020 | 1709

Kurangi Nyeri Asam Urat dengan Ikuti Tips Sederhana Ini

Kurangi Nyeri Asam Urat dengan Ikuti Tips Sederhana Ini

Herbal

15 Okt 2018 | 1784

Tips Bertahan Hidup Di Luar Negeri

Tips Bertahan Hidup Di Luar Negeri

Tips

30 Nov 2021 | 967

Cara Membuat Kamar Mandi Rumah Bebas Rembes dan Bocor

Cara Membuat Kamar Mandi Rumah Bebas Rembes dan Bocor

Properti

9 Maret 2020 | 1868

Jokowi dan Bansos Februari 2024 Rp 11.25 Triliun: Politik atau Kepedulian?

Jokowi dan Bansos Februari 2024 Rp 11.25 Triliun: Politik atau Kepedulian?

Politik

30 Jan 2024 | 176